apa makna lapar
bagi kita yang selalu kenyang
selalu saja buang, bazir
apa makna perang
bagi kita yang selalu merasa senang
damai, tenang
apa makna keadilan
bagi kita yang selalu kenyang, senang
buang, bazir, damai, tenang
apa makna itu semua
bagi kita yang selalu melihat
tapi tidak merasa
apa yang kita juangkan
apa kita betul tau apa yang kita laungkan
apa kita mampu merasa
apa yang mereka terpaksa
apa...kita betul berani
berjuang apa yang mereka laung, juang
betulkah kita ini
sama seperti mereka?
.........
No comments:
Post a Comment